Skip to main content

Posts

Contoh Soal JLPT Level N1 - Latihan Soal Bahasa Jepang JLPT N1

Recent posts

Apa itu JLPT ?

Apa itu JLPT ? JLPT adalah singkatan dari Japanese Language Proficiency Test atau dalam bahasa Jepangnya disebut 日本語能力試験 (nihongo nouryoku shiken). Ujian kemampuan bahasa Jepang yang ditujukan untuk orang-orang yang memiliki bahasa ibu bukan bahasa Jepang. Level-level JLPT Dalam JLPT terdapat 5 level yaitu N1, N2, N3, N4 dan N5. Dan perlu diingat bahwa  N5 adalah level terendah dan N1 adalah level tersulit. 1. Level N5 Menguasai Kanji sekitar : 100 Menguasai kosakata sekitar : 800 Bisa memahami kalimat standar jika ditulis dengan hiragana atau dengan kanji yang sangat sederhana. 2. Level N4 Menguasai Kanji sekitar : 300 Menguasai kosakata sekitar : 1500 Dapat mengerti percakapan sehari-hari, jika diucapkan dengan lambat, dan dapat membaca materi sederhana. 3. Level N3 Menguasai Kanji sekitar : 650 Menguasai kosakata sekitar : 3750 Bisa mengerti artikel dalam bahasa Jepang jika ditulis dengan kanji-kanji yang mudah, dan dapat mengikuti perka...

Sifat dan Gambaran Fisik

どんな 人 ですか   :  Donna hito desu ka ? Seperti apakah orang itu? [Kata Sifat] Omoshiroi ( 面白い ) : Lucu Yasashii ( 優しい ) : Baik/Lembut Kibishii ( 厳しい ) : Galak Majime(na) ( 真面 目 ) : Rajin/Serius [Gambaran Fisik] Hansamu(na) ( ハンサム ) : Tampan Kirē(na) ( きれい ) : Cantik Kawaii ( かわいい ) : Imut Se ga takai ( せ が たかい / 背が高い ) : Tinggi Se ga hiku ( 背が低 ) : Pendek Kami ga nagai ( 髪が長い ) : Berambut panjang Kami ga mijikai ( 髪が短い ) : Rambut pendek Futotte imasu ( ふとって います / 太って います ) : Gemuk Yasate imasu ( やせています ) : Kurus [Pola Kalimat] KB (orang) wa (sifat/gambara fisik) desu. Contoh : 1. Chichi wa yasashii desu. 2. Imōto wa kami ga nagai desu. 3. Sensē wa omoshiroi desu. 3.Senpai wa kawaii desu.

Pekerjaan

[Status] Ibu Rumah Tangga : Shufu PNS : Kōmuin Karyawan : Kaishain Pegawai Bank : Ginkōin Tentara : Gunjin Ahli Mesin :Enjinia Polisi : Kaisatsukan Dokter : Isha Guru : Kyōshi Petani :Nōka Nelayan : Ryōshi Yatte imasu : Wiraswasta Siswa SD : Shōgakusē Siswa SMP : chūgakusē Siswa SMA : kōkōsē Mahasiswa : Daigakusē [Tempat] Restoran : Resutoran Toko : Mise Cafe : Kissaten **Catatan Nōka berarti keluarga petani/peternak. Apabila bertani merpakan mata pencaharian keluarga maka kalimatnya menjadi “Uchi wa nōka desu”. Pola Kalimat KB (orang) wa KB (status) desu .   Untuk menyatakan pekerjaan/profesi seseorang.           KB (jenis usaha) o yatte imasu . Untuk jenis pekerjaan wirausaha/wiraswasta. Contoh : 1. Otōt ō wa shōgakusē desu. (Adik laki-lakiku seorang murid Sekolah Dasar) 2. Chichi wa resutoran o yatte imasu. (Ayahku seorang pemilik restoran) 3. Hah...

Usia dalam Bahasa Jepang / Nan-sai Desu Ka

Mari kita berlatih menyebutkan angka dan usia, serta ungkapan menyatakan usia agar dapat menginformasikan usia anggota keluarga. [Angka] 10 = juu                                    20 = ni-juu                                30 = san-juu                             40 = yon-juu                             50 = go-juu 60 = roku-juu       70 = nana-juu                      80 = hachi-juu 90 = kyuu-juu 100 = hyaku [Usia] 1 = is-sai                       ...

Mengenal Anggota Keluarga dalam Bahasa Jepang

KELUARGA DAN ANGGOTANYA Dalam bahasa Jepang keluarga dinamakan dengan KAZOKU , sedangkan saudara kandung dinamakan KYOUDAI . Penyebutan nama anggota sendiri dengan nama anggota keluarga orang lain berbeda dalam bahasa Jepang. Seperti misalnya ayah, ayah kandung disebut chichi (ayah saya) sedangkan untuk penyebutan anggota keluarga lain ayah disebut ot ō san (ayah dia). Untuk lebih jelasnya mari simak tabel dibawah ini !!!   Keterangan : Anggota Keluarga Orang Lain Anggota Keluarga Sendiri Jumlah Orang dalam Keluarga 1 = Hitori               6 = Rokunin 2 = Futari              7 = Shichinin 3 = Sannin              8 = Hachinin 4 = Yonin               9 = Kyūnin 5 = Gonin      ...

Latihan Menulis Katakana

かきましょう ! Tuliskan Kata Berikut dengan Menggunakan Huruf KATAKANA ! ·          Menyuu (Menu) ·          Nyoman (Nyoman = Nama Orang) ·          Kyanpu (Kemah) ·          Chansu ( Chance , Kesempatan) ·          Shanpuu (Sampo) ·          Chokoreeto (Cokelat) ·          Juusu (Jus) ·          Byuuraa (Penjepit bulu mata) ·          Jakaruta (Jakarta) ·          Jogin’gu (Joging) ·          Konpyuutaa (Komputer) ·          Sukejuuru ( Schedule ) ·          Koora (Coca ...